Tag: iPad
-
My iPhone and iPad Home Screen
Memiliki smartphone lebih lagi perangkat iOS tentu juga harus digunakan secara pintar. Tak hanya fitur tertentu, penggunaan beberapa aplikasi juga dapat membantu memperingan pekerjaan. Memiliki smartphone kini bukan hanya sebagai alat komunikasi namun juga produktivitas. Berbicara tentang menggunakan smartphone dalam keseharian, kali ini saya ingin berbagi tentang home screen iPhone yang saya gunakan plus beberapa […]
-
Tips mengatur akun Gmail di iPhone/ iPad beserta signaturenya
Di era digital seperti sekarang ini, memiliki email merupakan sebuah keharusan. Sekarang ini paling tidak setiap orang memiliki minimal satu alamat email. Selain digunakan untuk berkomunikasi, email juga diperlukan untuk mendaftar di hampir setiap layanan online yang ada seperti Twitter, Facebook, hingga ojek online. Penyedia layanan email secara gratis pun banyak, Gmail salah satunya. Cara […]
-
Next, aplikasi minimalis untuk melacak pengeluaranmu
Mengatur pengeluaran penting untuk dilakukan. Sebanyak apapun uang yang kita hasilkan jika tidak kita kelola dengan baik maka hasilnya akan sama saja tidak berarti. Mengelola keuangan juga memungkinkan kita untuk memiliki tabungan untuk di hari tua atau bila ada kejadian yang tidak kita duga. Ada beragam cara mengelola keuangan, mulai dari menggunakan buku catatan sederhana, […]
-
Buka dua laman web secara bersamaan di iPad dengan Sidefari
Fitur multitasking Split View dan Slide Over telah hadir di iPad. Meski demikian, iPad belum dapat menjalankan sebuah aplikasi yang sama secara bersamaan. Misalnya adalah membuka dua laman web di Safari secara bersamaan. Baik di Mac atau PC kita dapat dengan mudah melakukan hal tersebut, kita bisa membuka dua laman web secara bersamaan. Sidefari, bikinan […]
-
Mengapa menutup paksa aplikasi lewat laman Multitasking di iOS adalah ide yang buruk?
Terkadang saya merasa gemas ketika melihat orang menutup aplikasi secara paksa dari laman multitasking perangkat iOS, baik itu iPhone atau iPad. Ketika saya tanya kepada orang tersebut, jawabannya adalah, “Untuk menghemat baterai dong!” atau “Biar ngga lemot, lah.” Sayangnya, anggapan menutup aplikasi secara paksa dengan swipe ke atas dari laman multitasking pada perangkat iOS untuk […]
-
Tips seleksi teks dengan cepat menggunakan fitur Trackpad Mode di iPad
iOS 9 membawa banyak dukungan fitur baru, khususnya pada iPad. Selain fitur multitasking, kini Anda bisa dengan mudah mengedit teks menggunakan fitur trackpad mode. Trackpad mode adalah salah satu fitur anyar iOS 9 di iPad yang bisa diaktifkan menggunakan dua jari. Ternyata, selain untuk menggerakan kursor, trackpad mode ini juga bisa digunakan untuk menyeleksi kata […]