Tag: Apple
-
Bozoma Saint John: It’s about passion, not algorithms
Bozoma Saint John ketika diwawancarai oleh Mark Sullivan dari Fast Company: Yeah, it’s important, it really is important. Human curation allows you to have the emotion and feel music, because it is a very emotional thing. It makes you feel happy, it helps you when you are feeling sad, gets you pumped up, calms you […]
-
Apple umumkan bug bounty program
Russel Brandom melaporkan dari The Verge: Apple is planning a new bug bounty program that will offer cash in exchange for undiscovered vulnerabilities in its products, the company announced onstage at the Black Hat conference today. Launching in September, the program will offer cash rewards for working exploits that target the latest version of iOS […]
-
1 milyar iPhone terjual
Rabu, 27 Juli 2016 menjadi hari yang bersejarah bagi Apple. Perusahaan teknologi asal Cupertino ini berhasil menjual 1 milyar iPhone sejak diperkenalkan pertama kali 2007. Dikutip dari laman Apple: “iPhone has become one of the most important, world-changing and successful products in history. It’s become more than a constant companion. iPhone is truly an essential […]
-
My iPhone and iPad Home Screen
Memiliki smartphone lebih lagi perangkat iOS tentu juga harus digunakan secara pintar. Tak hanya fitur tertentu, penggunaan beberapa aplikasi juga dapat membantu memperingan pekerjaan. Memiliki smartphone kini bukan hanya sebagai alat komunikasi namun juga produktivitas. Berbicara tentang menggunakan smartphone dalam keseharian, kali ini saya ingin berbagi tentang home screen iPhone yang saya gunakan plus beberapa […]
-
Pantau jumlah data internet di iPhone dengan MiniStats
Rasanya hampir semua pemilik smartphone berlangganan paket data internet dari provider yang digunakannya. Paket data internet ada yang beragam, mulai dari paket unlimited1 ataupun berdasarkan besaran volume data.
-
Apple Watch Review: Sebulan Kemudian
Sudah lama juga ya tidak posting di UNAPPOLOGETIC1. Oke, marilah kita melupakan kekhilafan saya karena lama tidak memposting artikel sejak beberapa bulan yang lalu. Masih dengan konsep yang sama, UNAPPOLOGETIC adalah blog yang akan saya khususkan untuk membahas segala hal terkait teknologi khusunya Apple dan perangkat bikinannya. Saya sendiri termasuk orang yang percaya bahwa setiap […]