Tag: iPhone X Review
-
Daftar bacaan dan video review iPhone X
Pre-order iPhone X telah berlangsung dan beberapa pemesan akan segera menerimanya pada tanggal 3 November mendatang. Menjelang iPhone X sampai ke tangan konsumen, beberapa media serta youtuber yang sudah terlebih dahulu mendapat review unit telah merilis review serta kesan pertama mereka dalam menggunakan iPhone X. Sebelumnya, Steven Levy, seorang jurnalis yang juga mereview iPhone generasi […]