Category: Links
-
The Apple Cash FAQ
Horace Dediu: What about keeping it? Doesn’t having lots of cash make Apple more powerful? As individuals we think that having lots of cash makes us rich. For companies it’s the opposite. Cash is a liability. If you come across a company that is cash rich and has nothing else, its enterprise value will be […]
-
Apple akan buat perlambatan CPU di iPhone opsional
Apple belakangan ini dibanjiri oleh tuntutan dari banyak pengguna iPhone di seluruh dunia. Hal ini terjadi setelah Apple mengakui bahwa iPhone yang lambat memang disengaja untuk mengkompensasi kualitas baterai yang menurun. Langkah ini diambil dengan alasan untuk mencegah iPhone mati mendadak. Surat permintaan maaf pun keluar dari Apple. Apple juga menurunkan harga penggantian baterai dari […]
-
Sebuah celah keamanan menyebabkan App Store pada System Preferences macOS High Sierra bisa dibuka dengan sembarang password
Joe Rossignol melaporkan lewat MacRumors: A bug report submitted on Open Radar this week reveals a security vulnerability in the current version of macOS High Sierra that allows the App Store menu in System Preferences to be unlocked with any password. Saya sudah mencobanya dan memang benar bug ini ada di versi terbaru macOS High […]
-
Apple TV 4K Resmi Tersedia di Indonesia
Dikutip dari MakeMac: Di pasaran Indonesia, Apple TV 4K 32GB dijual dengan harga Rp 3.760.000. Sedangkan model dengan kapasitas storage 64GB bisa kamu bawa pulang dengan merogoh kocek sebesar Rp 4.170.000.
-
Di balik warna Home Indicator iPhone X
Nathan Gitter menulis temuan menarik tentang warna home indicator pada iPhone X. Dari penelusuran yang dilakukan, warna home indicator ditentukan oleh sistem iOS dan dilakukan rendering secara real time berdasarkan warna latar belakangnya. Terdapat penjelasan teknis yang sangat menarik dan sayang untuk dilewatkan.
-
Panic hentikan pengembangan aplikasi Transmit for iOS
Aplikasi File Transfer Protocol (FTP) Transmit di iOS sebentar lagi akan ditarik dari App Store. Keputusan ini diambil lantaran aplikasi berbayar tersebut ternyata tidak cukup menguntungkan apabila pengembangannya dilanjutkan. Dikutip dari blog Panic: Quick summary: * We are suspending the sale of Transmit iOS very soon * Revenue was not enough to cover development — […]